Dengan Semangat dan Serius, Gerakan Pramuka Gudep 017-018 SMP 1 tembilahan Latihan Bersama.


Tembilahan-86Berita-Gerakan Pramuka gugus depan 017 -018 Pangkalan SMP 1 Tembilahan melaksanakan latihan bersama di Graha Pramuka Kwartir Cabang 04.02 Inhil Jalan Subrantas Tembilahan, Minggu 29-10-2023


Latihan diikuti oleh Pramuka pengalang putra putri gudep 017-018 Tembilahan. 

"Materi diberikan oleh Kk afdal yang merupakan salah satu andalan cabang Inhil . Materi yang disajikan yaitu smafhore dan Sandi. Dalam latihan bersama, peserta didik sangat serius dan semangat mengikutinya. 



Saat Awak media menjumpai Guru Pembina Kak Devi kurnifitra.M,Pd. Menjelaskan latihan ini bertujuan agar Pramuka pengalang khusus ya gudep 017-018 SMP 1 Tembilahan tetap aktib mengikuti latihan kepramukaan setiap minggu nya dengan suasana yang berbeda . Meskipun bukan untuk acara persiapan perlombaan, namun latihan ini dalam rangka penyelesaikan mengambil tanda tingkat penggalang dan skk sesuai dengan aturan yg sudah ditetapkan,"ungkapnya. 


Rezki Kurniyawan Pengalang Trap selaku Pratama gudep 017 menyarankan agar kegiatan seperti ini tidak cukup sampai disini tapi tetap berlanjut dan kalau perlu Kwartir Ranting Tembilahan melakukan latihan gabungan semua gugus depan yang ada di kwaran Tembilahan kota,sesuai dengan Dasadarma Pramuka dan trisatya,"Tutupnya (Mhd)

Posting Komentar

Lebih baru Lebih lama